VISI :
“ Masyarakat Kentangan yang berakhlakul karimah, Mandiri, Inovatif, Bermartabat dan Sejahtera ”
MISI :
Dari hasil penelusuran ke masyarakat tidak dapat diperkirakan kapan awal terbentuknya Desa Kentangan Namun asal kata Desa Kentangan, dapat ditelusuri dari berbagai narasumber, bahwa nama Kentangan diambil dari suatu peristiwa bahwa dahulu jaman dahulu di desa ini terdapat orang yang mati di tengah tanah lapang / istilah jawanya “ngentang-ngentang” Kemudian ada sesepuh yang bilang suatu saat nama desa ini akan dikenal dengan Kentangan. Pada jaman dulu sampai sekarang, Desa Kentangan ini juga mempunyai pemerintahan yang dipimpin oleh kepala desa / lurah. Lurah mempunyai tugas, kewajiban, dan tanggung jawab yang sama dengan kepala desa. Selain itu, desa Kentangan juga mempunyai pemuka agama dan masyarakat.
Adapun daftar nama – nama Kepala Desa Kentangan dari awal berdirinya desa adalah sebagai berikut :